Penerbangan International | International Flight - Merupakan kumpulan dari beberapa Maskapai Penerbangan yang berada di luar Maskapai Penerbangan di Indonesia.
Berikut layar untuk pencarian tiket pesawat by wego.com :
Sebuah maskapai penerbangan adalah sebuah organisasi yang menyediakan jasa penerbangan bagi penumpang atau barang. Mereka menyewa atau memiliki pesawat terbang untuk menyediakan jasa tersebut dan dapat membentuk kerja sama atau aliansi dengan maskapai lainnya untuk keuntungan bersama.
ORGANISASI UNTUK PENERBANGAN INTERNASIONAL
International Air Transport Association
International Air Transport Association (Asosiasi Pengangkutan Udara Internasional; disingkat IATA) adalah sebuah organisasi perdagangan internasional yang terdiri dari maskapai-maskapai penerbangan. IATA bermarkas di Montreal, Kanada. Maskapai-maskapai penerbangan anggotanya diberikan kelonggaran khusus sehingga dapat mengkonsultasikan harga antara sesama anggota melalui organisasi ini. IATA juga bertugas menjalankan peraturan dalam pengiriman barang-barang berbahaya dan menerbitkan panduan Peraturan Barang-barang Berbahaya IATA (IATA Dangerous Goods Regulations).
Didirikan pada April 1945 di Havana, Kuba, IATA adalah penerus Asosiasi Lalu Lintas Udara Internasional (International Air Traffic Association) yang didirikan di Den Haag pada tahun 1919, tahun saat penerbangan berjadwal internasional yang pertama di dunia dilaksanakan. Tujuan utamanya adalah untuk membantu maskapai-maskapai penerbangan untuk bersaing secara sah dan mencapai keseragaman dalam penetapan harga.
Saat didirikan, IATA beranggotakan 57 anggota dari 31 negara, sebagian besar di Eropa dan Amerika Utara. IATA kini mempunyai lebih dari 270 anggota dari lebih dari 140 negara di dunia.
Berikut Beberapa Maskapai Penerbangan terpopuler di Indonesia :
- Singapore Airlines
- Malaysia Airlines
- China Airlines
- Thai Airlines
- Philippine Airlines
- Japan Airlines
- Cathay Pacific Airlines
- Korea Airlines
- Emirates Airlines
- Etihad Airlines
- Saudi Airlines
- Qatar Airlines
- Qantas Airlines
- Lufthansa Airlines
- KLM Royal Dutch Airlines
- American Airlines
Berikut Beberapa Maskapai Penerbangan yang ada di Seluruh Dunia Berdasarkan Nama Benua dan Negara :
- Maskapai Penerbangan di Asia
- Maskapai Penerbangan di Eropa
- Maskapai Penerbangan di Timur Tengah
- Maskapai Penerbangan di Australia dan kepulauan Pasifik
- Maskapai Penerbangan di Amerika Utara
- Maskapai Penerbangan di Kepulauan Karibia dan Amerika Tengah
- Maskapai Penerbangan di Amerika Selatan
- Maskapai Penerbangan di Afrika
Anda juga dapat mengetahui beberapa informasi penerbangan dibawah ini, sebelum anda! melakukan penerbangan :
- Informasi mengenai Tiket Pesawat!
- Apa yang disebut dengan tiket elektronik - e-ticket
- Contoh tiket elektronik - eticket
- Informasi tiket pesawat dengan system online
- Melihat harga tiket pesawat
- Mencari tiket pesawat murah di setiap maskapai penerbangan
- Mencari rute penerbangan ke semua tujuan
- Mengetahui tentang booking tiket pesawat di system airlines
- Mencari jadwal penerbangan yang anda inginkan
- Mencari penerbangan domestik di indonesia
- Mencari penerbangan internasional ke seluruh dunia
- Informasi pemesanan tiket pesawat
- Informasi penjualan tiket pesawat
- Informasi pembelian tiket pesawat
- Mengetahui tipe pesawat terbang yang digunakan maskapai penerbangan di dunia
- Informasi maskapai penerbangan di seluruh dunia
- Informasi bandara atau bandar udara di seluruh indonesia