Bagasi Pesawat -- clivealive.truth.travel
Agar Kantong Tidak Kempes saat Berlibur
1. Tetapkan biaya liburan dan rencanakan dana jauh sebelum liburan dimulai.
2. Hindari penggunaan kartu kredit untuk menutupi kekurangan dana saat berlibur.
3. Pesanlah tiket jauh hari sebelum merealisasikan acara liburan karena biasanya tiket perjalanan akan mahal saat liburan sudah datang.
4. Cermat memilih tempat rekreasi dan objek wisata yang unik dan bagus, serta hindari pergi ke lokasi wisata yang berbiaya tinggi.
5. Selektif dan tidak lapar mata saat membeli oleh-oleh. Jika perlu, buatlah daftar berisi nama-nama orang yang akan diberi cenderamata.
6. Apabila bepergian menggunakan pesawat, perhatikan bagasi agar tidak perlu mengeluarkan uang berlebih untuk membayar kelebihan bagasi. (SN/S-8)
Sumber : http://www.mediaindonesia.com/